logo Kompas.id
KesehatanMutasi Baru SARS-CoV-2 yang...
Iklan

Mutasi Baru SARS-CoV-2 yang Bisa Menyiasati Vaksin

Hasil penelitian menunjukkan hasil mutasi virus SARS-CoV-2 berpotensi untuk lolos dari respons imun. Modifikasi vaksin perlu terus dilakukan agar bisa mengendalikannya.

Oleh
Ahmad Arif
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rGJkZxOr8k23tgF8rFePcknMuFg=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2F20210114TOK16_1610616602.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Bidan Puskesmas Gambir, Jakarta Pusat, bersiap menyuntikkan vaksin Covid-19 produksi Sinovac kepada tenaga kesehatan yang sudah terdata, Kamis (14/1/2021).

Ketika vaksin mulai disuntikkan, SARS-CoV-2 diam-diam terus bermutasi. Sejumlah mutasi pada virus korona baru penyebab Covid-19 ini dapat membuatnya meloloskan diri dari respons kekebalan tubuh manusia yang pernah terinfeksi sehingga dikhawatirkan bisa membuat vaksin kehilangan efektivitasnya.

Para peneliti telah mengidentifikasi ribuan mutasi pada sampel SARS-CoV-2 di berbagai belahan dunia. Hingga Kamis (14/1/2021), menurut bank data genom virus di Nextrain.org, telah terjadi 15.898 kejadian mutasi pada tingkat asam nukleat yang menyebabkan 9.781 perubahan asam amino.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000