logo Kompas.id
KesehatanInvestasi pada Manusia Tidak...
Iklan

Investasi pada Manusia Tidak Boleh Putus

Kenaikan Indeks Modal Manusia Indonesia tahun 2020 ini terutama disebabkan penurunan jumlah anak tengkes. Capaian ini terancam oleh dampak pandemi Covid-19.

Oleh
Ninuk Mardiana Pambudy
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2KEv5ZqHNvZyuQQGstU0V_6t51g=/1024x575/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2F10d2b02a-a29b-49e5-bd39-cd0641856a8d_JPG.jpg
KOMPAS/STEFANUS ATO

Ilustrasi kegiatan anak. Para pelajar Sekolah Alam Prasasti, Kampung Piket Indah, Desa Sukatenang, Sukawangi, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, bermain bersama di taman sekolah mereka pada Selasa (24/11/2020) siang. Anak-anak itu merupakan anak yang sempat putus sekolah, anak yatim piatu, atau anak dari keluarga miskin.

Pandemi Covid-19 mengancam capaian pembangunan manusia di sektor kesehatan dan pendidikan yang telah diusahakan dengan berbagai upaya. Indeks Modal Manusia atau Human Capital Index 2020  untuk Indonesia adalah 0,54, sementara rata-rata dunia adalah 0,56.

Capain Indeks Modal Manusia (IMM) untuk Indonesia tersebut meningkat  dari 0,50 pada tahun 2010. Indeks dirilis Bank Dunia pada 16 September 2020, yang dikumpulkan dari data 174 negara hingga Maret 2020.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000