logo Kompas.id
KesehatanGaya Hidup Sehat, Kunci...
Iklan

Gaya Hidup Sehat, Kunci Manajemen Diabetes

Angka prevalensi diabetes di Indonesia cukup tinggi, yakni 10,9 persen, lebih tinggi dari prevalensi diabetes di dunia pada 2019, yaitu 9,3 persen. Manajemen penyakit diperlukan, khususnya dengan pola hidup sehat.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1yYnfbsLyh2nd0e8zzoNvDRy3JM=/1024x647/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2Fkompas_tark_27251521_42_0.jpeg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Warga mengikuti rangkaian acara peringatan Hari Diabetes Sedunia dengan tema ”Eyes on Diabetes” di Plaza Barat, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (20/11/2016). Berdasarkan data International Diabetes Foundation (IDF) tahun 2015,  lebih dari 50 persen atau lebih dari 193 juta penderita diabetes tidak menyadari bahwa dirinya menderita diabetes.

JAKARTA, KOMPAS — Gaya hidup sehat diyakini sebagai cara terbaik mengelola penyakit diabetes untuk penderita di segala usia. Pengobatan tanpa diikuti pola makan sehat dan olahraga tidak akan memberi dampak positif bagi tubuh.

Presiden Pengurus Besar Persatuan Diabetes Indonesia (PB Persadia) Sony Wibisono mengatakan, dari semua kasus diabetes, rata-rata hanya sepertiga pengobatan diabetes yang berhasil. Ini tidak semata karena obat, tetapi juga komitmen menjalani pola hidup sehat.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000