logo Kompas.id
KesehatanFaktor Komunitas Memengaruhi...
Iklan

Faktor Komunitas Memengaruhi Berapa Lama Kita Akan Hidup

Mereka yang tinggal di lingkungan atau komunitas masyarakat yang padat penduduk memiliki harapan hidup lebih rendah daripada mereka yang tinggal di lingkungan dengan kepadatan penduduk lebih rendah seperti pedesaan.

Oleh
Yovita Arika
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/e946_nSi7vXHA6MPQ3IlXtJrC6c=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190710ZAK-Sorga-Sesela-4_1562748939.jpg
KOMPAS/ISMAIL ZAKARIA

Setiap pagi, banyak warga lanjut usia, terutama perempuan, yang datang ke Sorga Desa Sesela, Kecamatan Gunung Sari, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, seperti terlihat pada Senin (8/7/2019). Studi terbaru menunjukkan, tempat-tempat dengan komunitas sosial yang erat membantu, orang-orang hidup lebih lama.

Selain gaya hidup dan genetika, karakteristik komunitas juga menentukan berapa lama umur manusia. Studi terbaru di Amerika Serikat menunjukkan, mereka yang hidup dalam komunitas masyarakat dengan lebih banyak restoran cepat saji, sebagian besar pekerjaan berbasis industri ekstraksi, atau kepadatan penduduk lebih tinggi memiliki harapan hidup yang lebih pendek.

Penelitian yang dilakukan tim peneliti dari Universitas Penn (Virginia Barat) dan Universitas Michigan (Amerika Serikat/AS) ini juga menemukan modal sosial berkontribusi positif pada harapan hidup masyarakat.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000