logo Kompas.id
InternasionalPetinggi Boeing Ramai-ramai...
Iklan

Petinggi Boeing Ramai-ramai Mundur

Boeing dalam pengawasan ketat otoritas Amerika Serikat. Otoritas membatasi kapasitas produksi Boeing.

Oleh
IRENE SARWINDANINGRUM
· 2 menit baca
CEO Boeing David Calhoun di kantor parlemen Amerika Serikat pada 24 Januari 2024.
AFP/JIM WATSON

CEO Boeing David Calhoun di kantor parlemen Amerika Serikat pada 24 Januari 2024.

ARLINGTON, SENIN — Petinggi Boeing akhirnya terdampak rangkaian kecelakaan dan persoalan produsen pesawat tersebut. David Calhoun, Stan Deal, dan Lawrence Kellner akan melepaskan jabatannya dari pucuk pimpinan Boeing.

Calhoun mengungkap masa depannya di Boeing pada Senin (25/3/2025). CEO Boeing Group itu mengumumkan akan mundur pada akhir 2024, sementara Kellner menyatakan tidak akan kembali mencalonkan diri sebagai ketua dewan komisaris. Kellner akan digantikan Steve Mollenkopf yang sekaligus memimpin tim seleksi pengganti Calhoun.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000