logo Kompas.id
InternasionalAzerbaijan dan Separatis di...
Iklan

Azerbaijan dan Separatis di Nagorno-Karabakh Gencatan Senjata

Pemerintah Azerbaijan dan kelompok separatis di Nagorno-Karabakh menyepakati gencatan senjata menyeluruh, mulai Rabu ini. Dengan gencatan senjata ini, semua berharap tak akan pecah pertempuran besar seperti tahun 2020.

Oleh
MAHDI MUHAMMAD, MUHAMMAD SAMSUL HADI
· 5 menit baca
Potongan gambar dari video yang dirilis Kementerian Pertahanan Azerbaijan memperlihatkan ledakan di sebuah lokasi di pegunungan di wilayah Nagorno-Karabakh dalam operasi militer, Selasa (19/9/2023).
(PHOTO BY HANDOUT / AZERBAIJANI DEFENCE MINISTRY / AFP)

Potongan gambar dari video yang dirilis Kementerian Pertahanan Azerbaijan memperlihatkan ledakan di sebuah lokasi di pegunungan di wilayah Nagorno-Karabakh dalam operasi militer, Selasa (19/9/2023).

STEPANAKERT, RABU — Kelompok separatis di Nagorno-Karabakh dan Pemerintah Azerbaijan, Rabu (20/9/2023), mengumumkan gencatan senjata sehari setelah Azerbaijan melancarkan operasi militer ke wilayah Nagorno-Karabakh. Gencatan senjata ini disepakati berkat mediasi pasukan penjaga perdamaian asal Rusia yang ditempatkan di wilayah itu.

”Melalui mediasi Komando pasukan penjaga perdamaian asal Rusia yang ditugaskan di Nagorno-Karabakh, dicapai kesepakatan penghentian menyeluruh dari permusuhan mulai pukul 13.00 (16.00 WIB) pada 20 September 2023,” demikian pernyataan badan kepresidenan yang memproklamasikan diri di Nagorno-Karabakh dengan nama ”Republik Artsakh” lewat media sosial.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000