logo Kompas.id
InternasionalKongres Nasional Ke-20 Partai ...
Iklan

Kongres Nasional Ke-20 Partai Komunis China Dibuka

Presiden Xi Jinping membuka Kongres Nasional Ke-20 Partai Komunis China.

Oleh
LUKI AULIA dari BEIJING, CHINA
· 4 menit baca
Menjelang pelaksanaan Kongres Nasional Ke-20 Partai Komunis China, bendera-bendera nasional China berkibar di mana-mana. Salah satunya seperti di kawasan wisata Beijing WTown, Minggu (2/10/2022).
KOMPAS/LUKI AULIA

Menjelang pelaksanaan Kongres Nasional Ke-20 Partai Komunis China, bendera-bendera nasional China berkibar di mana-mana. Salah satunya seperti di kawasan wisata Beijing WTown, Minggu (2/10/2022).

BEIJING, KOMPAS — Kongres Nasional Ke-20 Partai Komunis China dimulai Minggu (16/10/2022) pukul 10.00 di Balai Agung Rakyat (Great Hall of the People), Beijing, China. Sebanyak 2.296 delegasi dari sejumlah daerah di China berpartisipasi dalam kongres yang digelar saat China masih belum membuka diri sepenuhnya pada komunitas internasional karena alasan kebijakan nihil penyebaran Covid-19.

Event lima tahunan ini dimulai dengan pidato penyampaian laporan capaian Partai Komunis China (PKC) selama lima tahun terakhir oleh Presiden Xi Jinping. Pada Kongres Nasional Ke-19 tahun 2017, pidato Xi berlangsung sampai 3,5 jam.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000