logo Kompas.id
InternasionalTerhormat Karena Hemat Bicara
Iklan

Terhormat Karena Hemat Bicara

Dukungan kepada monarki paling banyak datang dari perempuan. Hemat dan hati-hati bicara, serta merangkul budaya populer menjadi resep Ratu Elizabeth II untuk menjadikan monarki tetap didukung.

Oleh
KRIS MADA
· 3 menit baca
Layar Stadiun Olimpiade Roma menayangkan foto Ratu Elizabeth II pada Kamis (8/9/2022). Kepala negara Inggris dan 17 negara serta wilayah lain itu meninggal pada Kamis malam di Puri Balmoral.
AP/ANDREW MEDICHINI

Layar Stadiun Olimpiade Roma menayangkan foto Ratu Elizabeth II pada Kamis (8/9/2022). Kepala negara Inggris dan 17 negara serta wilayah lain itu meninggal pada Kamis malam di Puri Balmoral.

LONDON, JUMAT - Penghormatan khalayak pada Ratu Elizabeth II relatif stabil selama 70 tahun kekuasaanya. Hemat bicara di depan umum jadi salah satu kunci penghormatan mendalam itu.

Direktur Kajian Sejarah dan Kebijakan University of London Philip Murphy mengatakan, salah satu kunci kesuksesan kekuasaan Elizabeth II adalah terkenal sekaligus tetap misterius. Meski menjadi salah satu monarki paling sering disorot, suaranya nyaris tidak pernah terdengar mengomentari masalah politik secara terbuka.

Editor:
BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000