logo Kompas.id
InternasionalUkraina, Palagan Penulisan...
Iklan

Ukraina, Palagan Penulisan Buku Perang Baru

Perang itu menjadi ajang penyesuaian aneka strategi baru untuk diterapkan di palagan berganda. Selain senjata konvensional, perang juga berlangsung di medan maya.

Oleh
KRIS MADA
· 7 menit baca
Anggota batalyon kavaleri Ukraina di salah satu palagan depan perang Rusia-Ukraina pada awal Juli 2022. Hampir 10.000 unit tank dan aneka kendaraan tempur lapis baja hancur dalam perang yang meletus sejak 24 Februari 2022 itu. Sampai 8 Juli 2022, belum ada tanda-tanda perang akan berhenti
KOMPAS/KRIS MADA

Anggota batalyon kavaleri Ukraina di salah satu palagan depan perang Rusia-Ukraina pada awal Juli 2022. Hampir 10.000 unit tank dan aneka kendaraan tempur lapis baja hancur dalam perang yang meletus sejak 24 Februari 2022 itu. Sampai 8 Juli 2022, belum ada tanda-tanda perang akan berhenti

Perang selalu menghadirkan banyak sisi. Perang di Ukraina tidak hanya menyajikan tragedi kemanusiaan. Perang itu menjadi ajang penyesuaian aneka strategi baru untuk diterapkan di palagan berganda. Strategi masa ke-sebelum Masehi hingga taktik perang abad 21 dipadukan dalam perang yang segera memasuki bulan ke-6 itu. Perang itu mewujudkan perang hibrida dalam arti harfiah.

Perang memadukan taktik pertempuran simetris sekaligus perang asimetris. Selain peluru dan rudal yang telah ribuan tahun jadi sarana perang, baku serang juga terjadi di antara komputer yang menjadi sarana dan sasaran perang dalam beberapa dekade terakhir.

Editor:
BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000