logo Kompas.id
InternasionalPasokan Gas Rusia Dikurangi,...
Iklan

Pasokan Gas Rusia Dikurangi, Eropa Ketar-ketir Hadapi Musim Dingin

Langkah Rusia mengurangi pasokan gas ke Eropa membuat para pemimpin di kawasan itu ketar-ketir terutama menghadapi musim dingin yang semakin dekat.

Oleh
PASCAL S BIN SAJU
· 4 menit baca
Dua wanita ini berjalan melewati pompa bensin milik produsen minyak Rusia, Gazprom Neft, di Moskwa, Rusia, 11 Mei 2022.
AFP/NATALIA KOLESNIKOVA

Dua wanita ini berjalan melewati pompa bensin milik produsen minyak Rusia, Gazprom Neft, di Moskwa, Rusia, 11 Mei 2022.

Pemimpin dan masyarakat Eropa mulai ketar-ketir menghadapi kemungkinan krisis ekonomi, energi, dan politik pada musim dingin mendatang setelah Rusia mengurangi pasukan gas ke Benua Biru itu. Krisis terburuk mungkin saja bisa datang lebih awal, jauh sebelum musim dingin tiba.

Raksasa energi Rusia, Gazprom, pekan lalu telah memangkas hingga separuh atau lebih pasokan gas ke lima negara Uni Eropa (UE), termasuk Jerman, ekonomi terbesar di blok 27 negara itu. Jerman sangat bergantung pada gas Rusia untuk pembangkitan tenaga listrik dan industri listrik.

Editor:
BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000