logo Kompas.id
InternasionalChina Tingkatkan Operasi...
Iklan

China Tingkatkan Operasi Tempur, Taiwan Khawatirkan Invasi ala Rusia

China telah menolak untuk membandingkan Taiwan dengan Ukraina. Taiwan bukan negara, melainkan bagian dari satu China. Namun, Taiwan membantah sebagai bagian dari negara China.

Oleh
PASCAL S BIN SAJU
· 5 menit baca
Gambar selebaran yang diambil pada 15 Juli 2020 dan dirilis oleh Kementerian Pertahanan Taiwan ini menunjukkan sebuah kapal perang meluncurkan rudal Harpoon buatan AS selama latihan militer tahunan Han Kuang (Han Glory) dari tempat yang dirahasiakan di laut dekat Taiwan.
AFP PHOTO / TAIWAN DEFENCE MINISTRY

Gambar selebaran yang diambil pada 15 Juli 2020 dan dirilis oleh Kementerian Pertahanan Taiwan ini menunjukkan sebuah kapal perang meluncurkan rudal Harpoon buatan AS selama latihan militer tahunan Han Kuang (Han Glory) dari tempat yang dirahasiakan di laut dekat Taiwan.

SHANGHAI, SENIN — Tentara Pembebasan Rakyat China, Senin (9/5/2022), mengklaim telah merampungkan rangkaian latihan militer di dekat Taiwan, pekan lalu. Latihan yang digelar selama tiga hari, sejak Jumat (6/5/2022) hingga Minggu (8/5/2022), dilaporkan bertujuan meningkatkan operasi tempur angkatan bersenjata Beijing di sekitar Taiwan.

Komando Teater Timur Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) China mengatakan dalam satu pernyataan, aset Angkatan Laut (AL) dan Angkatan Udara (AU) China melakukan latihan di timur dan barat daya Taiwan. Latihan dari dua sisi Taiwan itu untuk menguji lebih lanjut dan meningkatkan kemampuan tempur gabungan dari berbagai layanan dan senjata. PLA tidak merinci lebih lanjut.

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000