Dunia Seni Paris Terbangun dari ”Tidur”
Setelah tertidur selama setengah abad, dunia seni di Perancis kini kembali bangkit dengan galeri-galeri seni yang mulai membuka diri. Beragam koleksi pribadi milik kolektor kini bisa dilihat oleh khalayak umum.

Para pengunjung menghadiri pembukaan pameran lukisan ”Art Paris” di Grand Palais Ephemere, Paris, Perancis, 6 April 2022.
Paris