logo Kompas.id
InternasionalLima Komoditas yang Tertekan...
Iklan

Lima Komoditas yang Tertekan akibat Perang Rusia-Ukraina

Perang Rusia-Ukraina mengganggu pasokan sejumlah komoditas penting dunia. Sanksi Amerika Serikat dan sekutunya terhadap Rusia justru semakin memperburuk situasi.

Oleh
LUKI AULIA
· 5 menit baca
Roti segar selesai dibuat di toko roti di wilayah El Menzah, Tunisia, 27 Februari 2022. Serangan Rusia ke Ukraina memengaruhi produksi roti di Tunisia, Mesir, Lebanon, Yaman, dan negara-negara Arab lainnya. Tunisia bergantung pada impor gandum dari Rusia dan Ukraina hingga 60 persen dari total konsumsi gandumnya. Stok yang tersedia saat ini hanya akan cukup sampai Juni mendatang. (Photo by FETHI BELAID/AFP)
FB

Roti segar selesai dibuat di toko roti di wilayah El Menzah, Tunisia, 27 Februari 2022. Serangan Rusia ke Ukraina memengaruhi produksi roti di Tunisia, Mesir, Lebanon, Yaman, dan negara-negara Arab lainnya. Tunisia bergantung pada impor gandum dari Rusia dan Ukraina hingga 60 persen dari total konsumsi gandumnya. Stok yang tersedia saat ini hanya akan cukup sampai Juni mendatang. (Photo by FETHI BELAID/AFP)

Serangan Rusia dan Ukraina membawa konsekuensi ekonomi yang tidak hanya merugikan bagi kedua negara, tetapi juga dunia. Akibat serangan Rusia ke Ukraina itu, rantai pasok sejumlah komoditas penting ke sejumlah negara terganggu. Apalagi mengingat Rusia dan Ukraina sama-sama merupakan pemasok penting bahan mentah dan energi.

Pengamat Manajemen Rantai Pasokan di Liverpool John Moores University, Sarah Schiffling, dan pengamat logistik di Technological University Dublin, Nikolaos Valantasis Kanellos, dalam tulisannya di situs the Conversation, pekan lalu, menyebutkan, ada lima komoditas penting yang dikhawatirkan akan menghadapi kendala di masa depan. Kelima komoditas itu adalah sebagai berikut.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000