logo Kompas.id
InternasionalRaksasa Tambang Rio Tinto...
Iklan

Raksasa Tambang Rio Tinto Berjanji Benahi Sistem Kerja Sarat Kekerasan Seksual

Setelah mengetahui memiliki banyak kasus kekerasan seksual, perusahaan pertambangan Rio Tinto berkomitmen akan berubah.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
· 3 menit baca
CEO Rio Tinto Group Jakob Stausholm (kanan) mengunjungi lokasi pertambangan bawah tanah Oyu Tolgoi di Khanbogd, Mongolia selatan, 25 Januari 2022.
AFP/BYAMBASUREN BYAMBA-OCHIR

CEO Rio Tinto Group Jakob Stausholm (kanan) mengunjungi lokasi pertambangan bawah tanah Oyu Tolgoi di Khanbogd, Mongolia selatan, 25 Januari 2022.

MELBOURNE, KAMIS – Perusahaan pertambangan global Rio Tinto, yang bermarkas di Inggris dan Australia, menerbitkan hasil penyelidikan internal yang mengungkapkan maraknya perilaku pelecehan seksual dan rasisme. Rio Tinto berjanji membenahi sistem kerja mereka dan menjalankan rekomendasi tim pakar dalam isu tersebut.

Laporan tersebut dikeluarkan pada Kamis (3/2/2022). Direktur Utama Rio Tinto Jakob Stausholm mengaku sangat terganggu dengan fakta yang terkuak. Ia meminta diadakan penyelidikan tersebut pada Maret 2021 ketika baru diangkat sebagai pemimpin perusahaan tersebut.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000