logo Kompas.id
InternasionalKasus Covid-19 Global...
Iklan

Kasus Covid-19 Global Melandai, Dunia Dihadapkan Risiko Munculnya Varian Baru

Dunia menunjukkan perkembangan positif dalam penanganan pandemi Covid-19. Akan tetapi, kewaspadaan tetap utama seiring munculnya varian baru.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
· 3 menit baca
Penumpang berada di bus Transjakarta di Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Sabtu (8/1/2022). Warga cenderung tetap beraktivitas di luar rumah saat akhir pekan dalam masa PPKM level 2 meski saat ini dibayangi lonjakan kasus baru Covid-19, terutama karena varian Omicron.
KOMPAS/RADITYA HELABUMI (RAD)

Penumpang berada di bus Transjakarta di Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Sabtu (8/1/2022). Warga cenderung tetap beraktivitas di luar rumah saat akhir pekan dalam masa PPKM level 2 meski saat ini dibayangi lonjakan kasus baru Covid-19, terutama karena varian Omicron.

GENEVA, SENIN — Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO mengeluarkan pernyataan bahwa pandemi Covid-19 relatif mengalami penurunan dalam hal angka rawat inap dan jumlah kematian. Meskipun demikian, seluruh warga dunia tetap harus saling menjaga dan menegakkan protokol kesehatan karena risiko munculnya galur baru tetap ada.

”Secara umum, perhitungan WHO menunjukkan bahwa pada tahun ini, fase akut pandemi Covid-19 bisa berakhir dengan syarat vaksinasi 70 persen penduduk dunia bisa tercapai pada pertengahan tahun,” kata Direktur WHO Tedros Adhanom Gebreyesus di Geneva, Swiss, Senin (24/1/2022).

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000