FotografiFoto CeritaMenelusuri The Queen\'s Walk...
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Menelusuri The Queen\'s Walk di Tepi Sungai Thames

Perjalanan menelusuri The Queen\'s Walk, jalan kecil di tepi Sungai Thames di London, Inggris yang selalu ramai oleh lalu lalang wisatawan.

Oleh
AGUS SUSANTO
· 2 menit baca

Seniman jalanan memainkan tongkat kayu bertali dalam baskom air sabun. Perlahan tongkat diangkat sejurus kemudian ditarik bersamaan hingga membentuk gelembung sabun berukuran tiga meter yang naik terbawa angin. Anak-anak antusias berdiri melingkar diluar tali tambang sembari menunggu pecahnya gelembung.

Siang yang terik di akhir Mei 2016, pedestrian Sungai Thames London ramai oleh lalu lalang wisatawan. Pedestrian yang nyaman dan bersih diselingi pepohonan. Deretan tiang lampu klasik dan bangku taman mempercantik jalan kecil ini. Bangunan tua penanda zaman masih terpelihara dengan baik di sekitarnya. Jalan kecil di tepi sungai Thames yang menjadi favorit wisatawan ini dinamai The Queen’s Walk.

https://cdn-assetd.kompas.id/sj-uXl249ZFHdvH2P_MznqWYOzo=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2Fd6a9389e-e6aa-494b-a925-f1aa481ea53b_jpg.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Seniman jalanan

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000