logo Kompas.id
InternasionalEropa dan Amerika Serikat...
Iklan

Eropa dan Amerika Serikat Genjot Vaksin Serta Terapkan Lagi Pembatasan

Kasus Covid-19 di Amerika Serikat dan Eropa terus meningkat. Sejumlah pemerintah kembali menerapkan kebijakan pembatasan, menegaskan kembali protokol kesehatan, dan mempercepat vaksinasi.

Oleh
B Josie Susilo Hardianto
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Extb4LWZNn-95NAHMtMuhMtf3wo=/1024x681/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2FUS-HEALTH-VIRUS_97687954_1626753131.jpg
AFP/ROBYN BECK

Seorang warga California mengenakan masker bergambar bendera Amerika Serikat pada Senin (19/7/2021) di pinggir sebuah jalan di Hollywood, California.

NEW YORK, SELASA — Cepatnya penularan varian Delta menjadi ancaman bagi banyak negara, termasuk negara-negara maju. Salah satu negara maju yang kini bergulat dengan deraan varian Delta adalah Amerika Serikat.

Dalam 30 hari terakhir, jumlah rata-rata kasus baru harian Covid-19 di AS meningkat tiga kali lipat. Berdasarkan catatan Reuters, pada hari Minggu tercatat ada 32.136 kasus baru.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000