logo Kompas.id
InternasionalLingkaran Setan Listrik Ramah ...
Iklan

Lingkaran Setan Listrik Ramah Lingkungan di Pakistan

Pembangunan sejumlah pembangkit listrik tenaga air di Pakistan berdampak pada lingkungan warga. Pengalihan sebagian besar air sungai untuk PLTA meningkatkan suhu di sejumlah wilayah.

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gcQQUGYRRQqR21y2eTLZ48NLooA=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2FTOPSHOT-PAKISTAN-ENVIRONMENT-CONSERVATION-DOLPHIN_97606419_1626438935.jpg
AFP/ASIF HASSAN

Dalam foto yang diambil pada Selasa (23/3/2021), Ghulam Akbar, seorang nelayan lokal yang menjadi sukarelawan penyelamatan lumba-lumba Sungai Indus, duduk memantau.

Ambisi Pakistan untuk mengganti seluruh pasokan energi dan listriknya ke sumber-sumber yang ramah lingkungan tampak mulia di atas permukaan. Akan tetapi, kenyataan di lapangan tidak seindah yang dibayangkan karena upaya yang bertujuan melestarikan lingkungan ini justru dilakukan dengan merusak lingkungan.

Hal tersebut terasa di Provinsi Azad Jammu dan Kashmir (AJK) selama tiga tahun terakhir. Demikian yang diutarakan salah satu warganya, Magbool Hadieri (70). Ibu kota provinsi itu, Muzaffarad, dilalui oleh Sungai Neelum. Sejak dulu, warga dimanjakan oleh sepoi angin yang mengusir kegerahan.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000