logo Kompas.id
InternasionalDunia Tunggu Saudi Umumkan...
Iklan

Dunia Tunggu Saudi Umumkan Daftar Kuota Haji

Sejumlah negara masih menanti keputusan Arab Saudi terkait ibadah haji tahun 2021. Hingga kini, Kerajaan Arab Saudi belum mengumumkan detail apa pun terkait ibadah haji tahun ini.

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/92fgDn5Hjvi0XwynDUmeU88rGSA=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2Fdana-haji_1622781580.jpg

JAKARTA, KOMPAS — Sebanyak 60 negara di dunia tengah menanti kejelasan dari Pemerintah Arab Saudi terkait dengan pembagian kuota untuk ibadah haji tahun 2021. Sejauh ini, belum ada negara selain Indonesia yang telah memutuskan untuk tidak memberangkatkan jemaah ke Tanah Suci.

Berita mengenai keputusan Indonesia menangguhkan ibadah haji 2021 menjadi topik yang dibahas tidak hanya di dalam negeri, tetapi juga di media negara Arab Saudi, Nigeria, Pakistan, dan India. Media Timur Tengah, Al Jazeera, juga menulis mengenai hal ini dan menjadi salah satu berita yang populer pada Jumat (4/6/2021).

Editor:
Fransisca Romana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000