logo Kompas.id
InternasionalPastikan Gencatan Senjata...
Iklan

Pastikan Gencatan Senjata Israel-Palestina Langgeng

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken tiba di Timur Tengah. Dia akan bertemu dengan sejumlah pemimpin di kawasan untuk memastikan langgengnya gencatan senjata antara Israel dan faksi-faksi di Palestina.

Oleh
Luki Aulia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3yhbcFCBp2C6SAK2mLZOP_yL054=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2FPalestinians-Leadership-Vacuum_96483545_1621867610.jpg
AP PHOTO/KHALIL HAMRA, FILE

Pada arsip foto tanggal 14 Mei 2021 ini terlihat warga Palestina tengah melihat rumah mereka yang hancur akibat serangan udara Israel di Jalur Gaza.

JERUSALEM, SELASAUntuk membantu mempercepat penyaluran bantuan kemanusiaan bagi Palestina dan memastikan keberlangsungan gencatan senjata antara Israel dan faksi-faksi di Palestina, khususnya Hamas, Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken berkunjung ke Timur Tengah dan baru tiba di Israel pada Selasa (25/5/2021).

Baca juga : Blinken Memulai Kunjungan ke Jerusalem dan Ramallah

Editor:
Fransisca Romana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000