logo Kompas.id
InternasionalTren Menuju Rekonsiliasi di...
Iklan

Tren Menuju Rekonsiliasi di Timur Tengah

Pada Ramadhan ini ada narasi membangun rekonsiliasi di antara negara di Timur Tengah yang selama ini terlibat konflik. Terjadi komunikasi langsung ataupun tak langsung di antara sejumlah negara dalam upaya rekonsiliasi.

Oleh
Musthafa Abd Rahman, dari Kairo, Mesir
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9yIEHm5jQp_6ArYp9sNrO4tIJCA=/1024x1260/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20191107IAM-Musthafa-Abd-Rahman_1573131513-e1573131983695_1573756259.jpg
Kompas

Musthafa Abd Rahman, wartawan senior Kompas.

Pada bulan suci Ramadhan ini, ada narasi membangun kebajikan dan rekonsiliasi di antara negara-negara di Timur Tengah yang selama ini terlibat konflik cukup sengit. Terjadi pula komunikasi langsung ataupun tidak langsung di antara sejumlah negara dalam upaya mewujudkan rekonsiliasi.

Beberapa gerakan mengarah terciptanya rekonsiliasi kawasan. Pertama, delegasi Turki dipimpin Wakil Menteri Luar Negeri (Menlu) Sedat Onal mengunjungi Kairo, Mesir, 6-7 Mei. Agendanya adalah bertemu dengan para pejabat tinggi Mesir guna normalisasi hubungan bilateral Turki-Mesir.

Editor:
prasetyoeko
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000