logo Kompas.id
InternasionalWarga Jerman Gawangi Jaringan ...
Iklan

Warga Jerman Gawangi Jaringan Pornografi Anak Terbesar di Dunia

Pria berusia 64 tahun menggunggah 3.500 materi pornografi anak. Pengakses materi pornografi anak di Eropa dan AS beragam. Bahkan, ada bintang sepak bola dan politisi.

Oleh
Kris Mada
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/SssgnLP8yYT6G0iMiIRPN1OXUDM=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2FGERMANY-FBL-CRIME-PORNOGRAPHY-CHILDREN-METZELDER_95963038_1620051636.jpg
AFP/INA FASSBENDER

Mantan pemain sepak bola Jerman, Christoph Metzelder, meninggalkan pengadilan distrik setelah menjalani sidang pertama atas kasus pornografi anak di Duesseldorf, bagian barat Jerman, 19 April 2021. Mantan pemain dalam final Piala Dunia 2002 ini diduga mengirimkan foto pornografi anak-anak melalui Whatsapp kepada seorang perempuan di Hamburg.

BERLIN, SENIN — Jerman menangkap tiga warganya yang menjadi pengelola forum pornografi anak. Forum bernama ”Boystown” itu beranggotakan 400.000 orang dari sejumlah negara. Jerman juga mengejar seorang warganya yang berada di Paraguay.

Kepolisian Jerman mengungkap penangkapan itu pada Senin (3/5/2021). Warga yang ditangkap diketahui menjadi pengelola pelantar dunia maya tersebut. Pria-pria itu juga memberi saran kepada anggota forum tentang cara menghindari pantauan aparat.

Editor:
Fransisca Romana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000