logo Kompas.id
InternasionalBocoran Laporan Penyelidikan...
Iklan

Bocoran Laporan Penyelidikan WHO: Covid-19 Bukan dari Laboratorium

WHO menyimpulkan, tidak ada virus yang berhubungan dengan SARS-CoV-2 di laboratorium mana pun sebelum Desember 2019. Walakin, Amerika Serikat tidak yakin dengan kesahihan laporan WHO tersebut.

Oleh
kris mada
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EAXJjNgQh5X_mDaT8_BWtD7PbYE=/1024x681/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2FCHINA-HEALTH-VIRUS_94434103_1612929473.jpg
Kompas

Pakar virus asal Belanda, Marion Koopmans, memaparkan hasil sementara penyelidikan pakar internasional yang diutus WHO ke China. Dalam konferensi pers, 19 Februari 2021, di Wuhan , Koopmans  fokus pada kegiatan tim selama di China.

GENEVA, SELASA — Tim gabungan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyimpulkan pandemi Covid-19 berkemungkinan besar tidak dipicu oleh kebocoran laboratorium. Perlu penelitian lebih lama untuk mencari asal virus korona baru (SARS-CoV-2) yang menyebabkan Covid-19 itu.

Kesimpulan tersebut dicantumkan dalam naskah akhir laporan 17 peneliti China dan 17 peneliti internasional soal Covid-19. Naskah itu akan diedarkan secara resmi pada Selasa (30/3/2021). Walakin, sejumlah diplomat di Geneva, Swiss, telah menunjukkan salinannya, antara lain, kepada Associated Press dan CNN.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000