logo Kompas.id
InternasionalBahasa Indonesia Hangatkan...
Iklan

Bahasa Indonesia Hangatkan Persaudaraan Indonesia-Turki

Saling berbagi budaya kerap kali menjadi cara ampuh untuk mendobrak sekat-sekat kaku antarnegara atau juga menghangatkan jalinan persaudaraan yang sudah terbangun lama.

Oleh
Luki Aulia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Phj90RRZ7Pt3YmOT1z4GdkLmrCE=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2F74e8ab1b-d646-4009-803d-0cf450182c06_jpg.jpg
KOMPAS/SATRIO PANGARSO WISANGGENI

Menteri Luar Negeri Republik Turki Mevlut Cavusoglu dalam wawancara khusus dengan harian ”Kompas” pada Senin (21/12/2020) sore. Dalam kesempatan itu, Cavusoglu menyampaikan bahwa Turki ingin meningkatkan kerja sama dengan Indonesia.

Saling berbagi budaya kerap kali menjadi cara ampuh untuk mendobrak sekat-sekat kaku antarnegara atau juga menghangatkan jalinan persaudaraan yang sudah terbangun lama. Seperti antara Indonesia dan Turki.

Jalinan persaudaraan kedua negara diharapkan akan semakin hangat dengan dibukanya kelas kursus bahasa Indonesia bagi masyarakat Turki, pekan lalu. Kerja sama antara Kedutaan Besar RI Turki di Ankara dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI untuk membuka kelas bahasa Indonesia tak disangka rupanya disambut antusias masyarakat Turki.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000