logo Kompas.id
InternasionalBiden Ingin Tutup Pusat...
Iklan

Biden Ingin Tutup Pusat Penampung Teroris di Guantanamo

Presiden AS Joe Biden ingin menutup penjara militer Guantanamo di Kuba. Guantanamo dipakai untuk menampung tersangka yang terkait dengan Al Qaeda dan Taliban.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xjLv_5CyjLW6qPYH0Nn3nco-niQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2FUSA-TRUMPGUANTANAMO_65006631-1.jpg
REUTERS/JOE SKIPPER/FILE PHOTO

Situasi gerbang depan Camp Delta di Pangkalan Angkatan Laut di Teluk Guantanamo, Kuba, 4 September 2020.

WASHINGTON, SABTU – Presiden Amerika Serikat Joe Biden ingin menutup penjara Teluk Guantanamo, yang dipakai untuk tersangka teror, sebelum masa jabatannya berakhir. Biden kembali melanjutkan janji kampanye Presiden Ke-44 AS Barack Obama yang belum terpenuhi sekaligus keinginan konstituennya.

Ditanya kemungkinan penutupan penjara yang ada di Kuba itu,  juru bicara Gedung Putih, Jen Psaki, pada saat jumpa pers Jumat (12/2/2021) waktu Washington DC, AS, mengatakan, “itu jelas tujuan dan keinginan kami.”

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000