logo Kompas.id
InternasionalBeberapa Catatan Pemilu...
Iklan

Beberapa Catatan Pemilu Myanmar

Myanmar untuk kedua kali pada era pemerintahan sipil menggelar pemilu. Beberapa catatan perlu dikemukakan untuk mengamati transisi demokrasi di negara itu.

Oleh
REDAKSI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RO1TZyIL-vlKwLflh_DpybXyZ_8=/1024x681/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2FMYANMAR-VOTE_92967607_1604960756.jpg
AFP/YE AUNG THU

Para pendukung partai Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) membawa foto Aung San Suu Kyi saat mereka merayakan kemenangan partai mereka dalam pemilu di depan kantor pusat NLD di Yangon, Myanmar, Senin (9/11/2020).

Sebagai salah satu elemen untuk mengukur demokrasi di sebuah negara, penyelenggaraan pemilu secara reguler lima tahun sekali—seperti yang berlangsung pada 8 November ini—menjadi catatan positif bagi Myanmar. Pemilu pada tahun ini berlangsung di tengah pandemi Covid-19 dan kekerasan yang belum berhasil ditangani pemerintah.

Tak seperti lima tahun lalu, harapan terhadap penyelenggaraan pemilu kali ini tidak terlalu tinggi. Banyaknya partai peserta pemilu, lebih dari 90 partai, bukan gambaran terakomodasinya aspirasi rakyat Myanmar dalam proses demokrasi tersebut.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000