logo Kompas.id
InternasionalProtes Pembatasan Gerak Pecah ...
Iklan

Protes Pembatasan Gerak Pecah di Spanyol dan Italia

Eropa kembali menerapkan pembatasan sosial dan karantina wilayah akibat lonjakan kasus Covid-19. Sekelompok kecil warga memprotes kebijakan ini di beberapa negara.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wCgilxFW6gWH8lNgRE3B18v1h6c=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2FVirus-Outbreak-Spain_92786311_1604210448.jpg
AP PHOTO/MANU FERNANDEZ

Tempat sampah berserakan memblokir jalan Gran Via selama protes menentang jam malam di Madrid, Spanyol, Minggu pagi, 1 November 2020.

MADRID, MINGGU — Perdana Menteri Spanyol mengecam serangkaian protes di sejumlah kota di negara itu, Minggu (1/11/2020) pagi waktu setempat. Massa menentang pembatasan gerak atau jam malam yang diterapkan pemerintah untuk mengendalikan lonjakan kasus Covid-19 setelah status darurat selama enam bulan mulai berlaku pekan ini.

Polisi antihuru-hara menembakkan peluru kosong untuk membubarkan para pemrotes yang membakar tempat sampah di jalan raya utama Madrid, Gran Via.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000