logo Kompas.id
InternasionalAliansi Pasok Vaksin bagi...
Iklan

Aliansi Pasok Vaksin bagi Negara Miskin

Sejumlah organisasi, jaringan aliansi, dan lembaga keuangan mengamankan pasokan vaksin Covid-19 bagi negara miskin dan berkembang. Tidak boleh ada negara yang ditinggalkan dalam menghadapi pandemi.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN & MH SAMSUL HADI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lptheC0DNPYooUnYCxtuD0rleuo=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FAPTOPIX-China-Vaccine_92067754_1601037297.jpg
AP PHOTO/NG HAN GUAN

Seorang pegawai Sinovac memeriksa jarum suntik dari vaksin Covid-19 di pabriknya di Beijing, China, 24 September 2020.

GENEVA, RABU — Aliansi vaksin Gavi dan Bill & Melinda Gates Foundation mengumumkan, sebanyak 100 juta dosis vaksin Covid-19 tambahan yang akan didistribusikan ke negara-negara miskin pada tahun 2021 berhasil diamankan. Jumlah itu dua kali lipat lebih banyak daripada yang sudah diperoleh dari Serum Institute of India.

Gavi dan Gates Foundation menekankan bahwa jumlah total vaksin yang berhasil didapat ”berpotensi” lebih banyak dan harganya dipatok tidak lebih dari 3 dollar AS atau sekitar Rp 45.000 per dosis.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000