logo Kompas.id
InternasionalBangunan Runtuh, 100 Orang...
Iklan

Bangunan Runtuh, 100 Orang Diperkirakan Terperangkap

Bangunan bertingkat sering sekali ambruk di India. Banyak bangunan tua ilegal, yang dibangun tanpa izin atau dengan konstruksi yang buruk, ambruk dan memakan banyak korban.

Oleh
Luki Aulia
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4L-FuIDP2PYKzOITU_y3mmYYRis=/1024x643/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FIndia-Building-Collapse_91392397_1598316975.jpg
AP PHOTO

Regu penyelamat bekerja keras dengan menggunakan alat berat untuk mencari para korban yang tertimbun puing-puing bangunan runtuh di Mahad, sekitar 165 kilometer dari Mumbai, India, Senin (24/8/2020).

MUMBAI, SENIN —Sedikitnya 100 orang dikhawatirkan terperangkap di bawah puing-puing bangunan lima lantai yang runtuh di Mahad, sekitar 165 kilometer dari kota Mumbai, India, Senin (24/8/2020) sore.

Jumlah penghuni bangunan itu total sekitar 200 orang, tetapi tak semuanya sedang berada di rumah ketika bangunan ambruk.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000