logo Kompas.id
InternasionalIlmuwan China Peringatkan...
Iklan

Ilmuwan China Peringatkan Virus Flu pada Babi Berpotensi Jadi Pandemi Baru

Seiring dengan kian intensnya kontak manusia dengan satwa, pengawasan kesehatan masyarakat pun perlu dilakukan terintegrasi dengan kesehatan hewan dalam kerangka ”one health”. Hal ini guna mencegah wabah penyakit muncul.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TF-2hoZWNNweRCatGWa5VqBh7ng=/1024x756/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FPhilippines-Swine-Flu_82879097_1568031289.jpg
AP PHOTO/PAT ROQUE

Papan pengumuman dipasang di pintu masuk sebuah perguruan tinggi di Manila, Filipina, 19 Juni 2019. Petugas keamanan menggunakan pemindai panas tubuh untuk memeriksa suhu tubuh mahasiswa sebelum mengizinkan mereka masuk. Hari itu, tes laboratorium mengonfirmasi kematian sejumlah babi di tujuh desa di Filipina akibat virus flu babi afrika.

SHANGHAI, SELASA — Sekelompok ilmuwan China menemukan bahwa virus flu pada babi menjadi lebih mudah menular pada manusia. Hal ini perlu diwaspadai guna mencegah virus flu tersebut menjadi ”virus yang berpotensi menyebabkan pandemi”. Sejauh ini, para pakar menyatakan tak ada ancaman nyata saat ini.

Sekelompok peneliti China melakukan studi terhadap virus flu yang ditemukan pada babi sejak tahun 2011 hingga 2018. Mereka menemukan strain G4 dari virus H1N1 yang memiliki semua ciri penting sebagai virus calon penyebab pandemi. Temuan ini dipublikasikan jurnal Proceedings of the National Academy of Sciences (PNAS) di Amerika Serikat.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000