logo Kompas.id
InternasionalKematian Floyd Menginspirasi...
Iklan

Kematian Floyd Menginspirasi Seniman Afghanistan, Suriah, dan Palestina

Kematian George Floyd membuat semua orang berani menyatakan ketidaksetujuannya atas diskriminasi rasial atas nama apa pun, termasuk para seniman di kawasan perang Asia Selatan dan Timur Tengah.

Oleh
Mahdi Muhammad
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ABcl_7lvDqB6AUQAnE2XRS4eZyg=/1024x776/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FMINNEAPOLIS-POLICEAFGHANISTAN_89769773_1591947118.jpg
REUTERS/MOHAMMAD ISMAIL

Seorang pria Afghanistan berjalan melewati tembok yang telah dilukisi dengan wajah George Floyd di Kabul, ibu kota Afghanistan, Rabu (10/6/2020).

Kematian George Floyd, seorang warga kulit hitam di Minneapolis, Minnesota, Amerika Serikat, tidak hanya mengundang simpati atau empati warga setempat. Kepergian Floyd yang tewas akibat kebrutalan polisi menginspirasi warga dunia, termasuk di Asia Selatan dan Timur Tengah yang tercabik-cabik karena perang.

Di salah satu sudut Kabul, ibu kota Afghanistan, sekelompok anak muda pegiat seni bergerak naik turun tangga untuk menggarap sebuah tembok dan melukiskan wajah Floyd di sana. Tepat di samping mural wajah Floyd, para seniman muda Afghanistan itu melukiskan tangan-tangan manusia yang mencoba menggapai bendera Iran, negara tetangga mereka.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000