logo Kompas.id
InternasionalKisah Penumpang Selamat Saat...
Iklan

Kisah Penumpang Selamat Saat 97 Orang Lainnya Tewas Dalam Kecelakaan Pesawat

Zubair adalah satu dari dua penumpang yang kemudian dinyatakan masih hidup. Korban lainnya yang selamat diidentifikasi adalah Zafar Masud, Presiden Bank of Punjab. Sementara 97 orang lainnya tewas.

Oleh
BENNY D KOESTANTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FxlHmiDi7_PmJyL3o-vs-4kQZWQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2FAP20143520867548_1590163495.jpg
AP PHOTO/FAREED KHAN

Sukarelawan mencari korban jatuhnya pesawat Pakistan International Airways di kawasan perumahan di Karachi, Pakistan, Jumat (22/5/2020). Pesawat itu diduga mengalami kerusakan mesin.

KARACHI, SABTU — Ketika pesawat yang ditumpanginya tersentak hebat, Mohammad Zubair (24), mengira sebatas turbulensi saja. Tiba-tiba pilot dari ruang kemudi memperingatkan bahwa pendaratan pada Jumat (22/5/2020) itu dapat bermasalah. Kecelakaan hebat pun tidak terhindarkan.

Pesawat milik maskapai Pakistan International Airlines (PIA) itu jatuh menabrak lingkungan padat di dekat Bandara Internasional Karachi. Kedua sayapnya hancur. Api besar dan gumpalan asap membubung ke udara.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000