logo Kompas.id
InternasionalAfghanistan Selidiki Insiden...
Iklan

Afghanistan Selidiki Insiden Enam Orang Tewas Saat Pembagian Bantuan

Enam korban tewas terdiri dari tiga polisi yang bertugas mengamankan pembagian paket bantuan, dua orang warga,  dan satu jurnalis radio lokal.

Oleh
Mahdi Muhammad
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3jBhtCV2g6Gtcrki1wQHNgI-l4s=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2Ffood1_1589100883.jpg
OMAR SOBHANI/REUTERS

Permerintah Afghanistan telah mendistribusikan paket bantuan makanan kepada warganya di tengah pandemi Covid-19. Namun,  pembagian pada Sabtu (9/5/2020) menyebabkan bentrokan sehingga enam orang tewas.

KABUL, MINGGU — Enam orang tewas dalam bentrokan saat pembagian bantuan makanan di kantor Gubernur Ghor Barat di kota Feroz Koh, Afghanistan, Sabtu (9/5/2020). Pemerintah akan mengirim tim untuk menyelidiki kejadian itu.

Juru bicara Pemprov Ghor Barat menyatakan, enam korban tewas terdiri dari tiga polisi yang bertugas mengamankan pembagian paket bantuan, dua orang warga,  dan satu jurnalis radio lokal. Sang juru bicara, Aref Haber, menyalahkan warga.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000