logo Kompas.id
InternasionalKamboja Tunda Pembangunan...
Iklan

Kamboja Tunda Pembangunan Bendungan di Sungai Mekong

Pemerintah Kamboja mencari alternatif pengembangan pembangkit listrik. Otoritas setempat untuk sementara waktu tidak akan mengembangkan pembangkit tenaga air di Sungai Mekong.

Oleh
Mahdi Muhammad
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CMCoGHhldUSzJJ7E2u95Vp3cQB8=/1024x678/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FCambodia-Outbreak-Boat_88044836_1584553540.jpg
AP / HENG SINITH

Sebuah kapal pesiar berlabuh di tepi Sungai Mekong di kota Provinsi Kampong Cham, di utara Phnom Penh, Kamboja, Rabu, 11 Maret 2020.

PNOM PHENH, RABU — Pemerintah Kamboja memutuskan menunda sementara waktu pembangunan bendungan di Sungai Mekong selama 10 tahun ke depan. Pemerintah Kamboja akan meninjau ulang kebijakannya ini dan mencari alternatif sumber energi baru dari batubara, gas alam, dan tenaga matahari.

Dengan penundaan ini, membuat Laos menjadi satu-satunya negara yang sudah membangun bendungan di aliran Sungai Mekong bagian tengah dalam enam bulan terakhir.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000