logo Kompas.id
InternasionalKunjungan Presiden Xi Jinping ...
Iklan

Kunjungan Presiden Xi Jinping ke Jepang Ditunda

Kunjungan Presiden China Xi Jinping ke Jepang terpaksa ditunda karena merebaknya wabah Covid-19. Meskipun demikian, rencana itu menunjukkan makin membaiknya relasi Jepang-China.

Oleh
Luki Aulia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/svqASDKaUdubK9gx9Dbv4KRXE38=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FJAPAN-CHINA-HEALTH-VIRUS_87884458_1583426807.jpg
KAZUHIRO NOGI / AFP)

Menteri Luar Negeri Jepang Toshimitsu Motegi (kanan) berbicara kepada pers di Kementerian Luar Negeri di Tokyo, Kamis (5/3/2020). Kunjungan kenegaraan Presiden China Xi Jinping ke Jepang ditunda terkait merebaknya wabah Covid-19.

TOKYO, KAMIS — Rencana kunjungan kenegaraan Presiden China Xi Jinping ke Jepang terpaksa ditunda akibat kasus virus Covid-19 yang meluas di berbagai negara. Tidak mudah bagi kedua negara mencegah agar wabah virus ini tak meluas. Penundaan kunjungan kenegaraan untuk saat ini menjadi prioritas Jepang.

Juru bicara Pemerintah Jepang Kepala Sekretaris Kabinet Jepang Yoshihide Suga, Kamis (5/3/2020), menjelaskan, Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe mengundang Xi ke Jepang saat mereka bertemu di pertemuan G-20 yang diadakan di Osaka.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000