logo Kompas.id
InternasionalPesawat Latih Tabrakan di...
Iklan

Pesawat Latih Tabrakan di Udara, 5 Tentara Tewas

Oleh
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6jM-VebFdpkT6vs7e2K2OEHIVzg=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2FPeta1.jpg
Kompas

Helikopter Gazelle jatuh dalam sebuah sesi latihan di Mali tahun lalu. Pesawat latih militer itu bertabrakan saat berlatih pada Jumat, 2 Februari 2018. Akibatnya, lima orang di dalam dua pesawat itu tewas.

MARSEILLE, JUMAT — Lima orang tewas setelah dua helikopter latih militer bertabrakan di udara, di dekat sebuah danau di Perancis selatan, Jumat (2/2).

Polisi setempat mengatakan, insiden itu terjadi di dekat Danau Carces, sekitar 50 kilometer barat laut resor Saint-Tropez dan menyebabkan lima orang tewas.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000