logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiEnam Kasus Kematian akibat...
Iklan

Enam Kasus Kematian akibat Hepatitis Akut Berat Tercatat di Indonesia

Kasus kematian dengan dugaan hepatitis akut berat di Indonesia cukup tinggi. Deteksi dini dan kewaspadaan terhadap penularan penyakit tersebut perlu ditingkatkan.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 4 menit baca
Petugas dari Dinas Kesehatan Kota Depok dan Puskesmas Cinere melakukan pengecekan dan investigasi lapangan terkait laporan penyakit hepatitis A yang menyerang warga di RT 001 dan RT 002 RW 001, Cinere, Depok, Jawa Barat, Rabu (28/8/2019). Sebanyak 12 warga setempat diduga terjangkit penyakit hepatitis A dalam sepekan. Petugas mengambil sampel darah pasien yang rawat jalan dan warga yang terindikasi penyakit hepatitis A.
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Petugas dari Dinas Kesehatan Kota Depok dan Puskesmas Cinere melakukan pengecekan dan investigasi lapangan terkait laporan penyakit hepatitis A yang menyerang warga di RT 001 dan RT 002 RW 001, Cinere, Depok, Jawa Barat, Rabu (28/8/2019). Sebanyak 12 warga setempat diduga terjangkit penyakit hepatitis A dalam sepekan. Petugas mengambil sampel darah pasien yang rawat jalan dan warga yang terindikasi penyakit hepatitis A.

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Kesehatan mencatat enam kasus kematian diduga terjadi akibat hepatitis akut berat misterius. Keterlambatan rujukan pada pasien menjadi penyebabnya. Karena itu, deteksi dini akan gejala dari penyakit ini perlu ditingkatkan pada orangtua dan tenaga kesehatan.

Adapun enam kasus meninggal dengan dugaan hepatitis akut berat berusia 2 bulan, 8 bulan, 9 bulan, 1 tahun, 14 bulan, dan 8 tahun. Satu kasus meninggal sudah terdata sebagai kasus probable, sementara lainnya masih dalam status pending classification. Kasus probable sudah melalui sejumlah pemeriksaan dengan hasil tidak ditemukan adanya penularan hepatitis A, B, C, D, dan E, serta tidak ditemukan adanya patogen lain.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000