logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiPuasa Aman untuk Ibu Hamil dan...
Iklan

Puasa Aman untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Ibu hamil dan menyusui tetap bisa berpuasa dengan aman. Meski begitu, pemeriksaan perlu dilakukan terlebih dahulu untuk memastikan kondisi ibu dan bayi dalam kondisi prima.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 4 menit baca
Sejumlah ibu hamil mempraktikkan senam yoga khusus bagi ibu hamil di Pendopo Si Panji Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, MInggu (11/10). Yoga ibu hamil tersebut dilakukan di sela-sela peluncuran SMS Bunda di wilayah tersebut.
KOMPAS/GREGORIUS MAGNUS FINESSO

Sejumlah ibu hamil mempraktikkan senam yoga khusus bagi ibu hamil di Pendopo Si Panji Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, MInggu (11/10). Yoga ibu hamil tersebut dilakukan di sela-sela peluncuran SMS Bunda di wilayah tersebut.

JAKARTA, KOMPAS — Pada dasarnya ibu hamil dan menyusui bisa menjalankan ibadah puasa. Berbagai manfaat baik justru bisa didapatkan. Meski begitu, sejumlah kondisi perlu diperhatikan agar tetap aman dalam berpuasa.

Dokter spesialis kandungan dan kebidanan Bamed, Muhammad Fadli, di Jakarta, Kamis (31/3/2022), menyampaikan, sejumlah penelitian menunjukkan berbagai manfaat baik dari berpuasa pada ibu hamil. Manfaat itu, antara lain, puasa pada trimester kedua dapat menurunkan risiko diabetes gestasional dan mencegah kenaikan berat badan yang berlebihan.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000