logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiFestival Virtual Pengelolaan...
Iklan

Festival Virtual Pengelolaan Sampah Ajak Masyarakat Ubah Perilaku

Festival Virtual Peduli Sampah Nasional 2021 yang diselenggarakan selama enam bulan pada Mei-Desember 2021 akan menampilkan berbagai kegiatan pengelolaan sampah mulai dari hulu hingga hilir.

Oleh
PRADIPTA PANDU
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xgFc7mFWv1ICErTZlVJujAIes6k=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F80f31e2c-40d3-44f7-9f31-5fe19bf15ae8_jpg.jpg
KOMPAS/SAIFUL RIJAL YUNUS

Anita Hayati (40) memilah sampah dari hasil memulung di Lapulu, Kendari, Sulawesi Tenggara, Sabtu (27/3/2021). Bersama kelompok bank sampah Jaringan Perempuan Pesisir, Anita dan perempuan lainnya mengolah sampah hasil memulung untuk kelestarian lingkungan serta kesejahteraan anggota.

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan masih berupaya mengedukasi dan mengajak masyarakat ikut dalam pengelolaan sampah. Salah satu upaya yang saat ini digalakkan, yaitu melalui Festival Virtual Peduli Sampah Nasional 2021 yang menampilkan pengelolaan sampah mulai dari hulu hingga hilir.

Direktur Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Bahan Beracun dan Berbahaya (PSLB3) Rosa Vivien Ratnawati menyampaikan, setiap hari masyarakat di kota besar menghasilkan sampah 0,7 kilogram. Sampah ini akan menjadi masalah jika tidak dikelola dengan baik.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000