logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiLansia Bisa Mulai Divaksin...
Iklan

Lansia Bisa Mulai Divaksin Covid-19 Pekan Depan

Vaksinasi bagi lansia mulai dilakukan pada pekan mendatang. Saat ini, para lansia bisa sendiri ataupun dibantu keluarga atau aparat RT/RW untuk mendaftarkan dirinya.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ausbgXJFsTTU2xQd1KZySZbtUFg=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2F20210215RAM-Vaksinasi-Lansia-II_1613383654.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Nursyirwan (75), dokter di RS Pusri Palembang, menjalani vaksinasi, Senin (15/2/2021). Vaksinasi bagi kaum lansia sangat penting karena mereka yang paling terancam jika telah terjangkit.

JAKARTA, KOMPAS — Pendataan vaksinasi pada kelompok lanjut usia mulai dilakukan. Diperkirakan pelaksanaan vaksinasi pada kelompok ini dilakukan pada pekan depan dengan prioritas pelaksanaan di seluruh DKI Jakarta dan ibu kota provinsi di 33 provinsi lainnya.

Juru bicara untuk vaksinasi dari Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi saat dihubungi di Jakarta, Sabtu (20/2/2021), menyampaikan,  pendaftaran untuk program vaksinasi lansia sudah dibuka. Masyarakat bisa melakukan pendaftaran dengan dua mekanisme, yakni melalui laman web Kementerian Kesehatan atau melalui organisasi masyarakat yang telah terdaftar.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000