logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiUntuk Pertama Kali, Inti...
Iklan

Untuk Pertama Kali, Inti Planet Gas Terlihat

Sejumlah astronom dari Universitas Warwick, Inggris, mengamati obyek keplanetan janggal yang mengelilingi bintang induknya pada jarak amat dekat. Obyek itu diduga merupakan inti planet gas yang kehilangan selubung gas.

Oleh
MUCHAMAD ZAID WAHYUDI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EINxVRf4iL-rE-hO2PAfR-KVSDo=/1024x574/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2Fb275c364-a6cc-4fa4-b598-34df12afa696_jpg.jpg
KOMPAS/UNI WARWICK/MARK GARLICK

Ilustrasi artis tentang eksoplanet atau planet di luar Tata Surya yang posisinya sangat dekat dengan bintang induknya.

Planet gas, seperti Yupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus, memiliki bagian inti yang padat. Inti tersebut terbungkus oleh lapisan gas hidrogen dan helium yang sangat tebal. Tebalnya lapisan gas itu membuat karakter, apalagi wujud dari inti planet gas itu, belum banyak diketahui.

Namun, baru-baru ini sejumlah astronom yang dipimpin David Armstrong dari Universitas Warwick, Inggris, berhasil mengamati sebuah obyek keplanetan janggal yang mengelilingi bintang induknya pada jarak yang sangat dekat. Obyek itu diduga merupakan inti dari planet gas yang kehilangan selubung gasnya.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000