logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiRamalan Bintang Tak Pernah...
Iklan

Ramalan Bintang Tak Pernah Mati

Zaman boleh serba canggih. Rasionalitas pun makin maju. Namun, manusia tetap memburu ramalan nasib dan masa depan karena otak manusia sangat tidak suka  ketidakpastian.

Oleh
M Zaid Wahyudi
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9n6COtaecpjpjNV56_s9Zm-aBHE=/1024x565/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F2.1_1577526497.jpg
KOMPAS

Ramalan Milenium

Zaman boleh serba canggih. Rasionalitas pun makin maju. Namun, manusia tetap memburu ramalan nasib dan masa depan karena otak manusia sangat tidak suka  ketidakpastian.

Setiap jelang pergantian tahun, ramalan tentang apa yang akan terjadi di tahun hadapan ramai diulas sejumlah media. Dasar ramalan pun beragam, baik astrologi barat, astrologi timur, maupun terawang \'orang pintar\' yang dianggap bisa membaca tanda-tanda masa depan.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000