logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiKehati Sentuh 300.000 Jiwa...
Iklan

Kehati Sentuh 300.000 Jiwa Sekitar Hutan

Oleh
ICHWAN SUSANTO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/nDdoqEai71TVgcfQrIlfkK9jDE4=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2F20181218_100310_1545119551.jpg
KOMPAS/ICHWAN SUSANTO

Para pembicara memberikan paparan dalam ”Tinjauan Kehutanan 2018: Mengenal Peran Kehati dalam Konservasi Hutan Indonesia”, Selasa (18/12/2018), di Jakarta.

JAKARTA, KOMPAS — Kiprah 25 tahun Yayasan Kehati di Indonesia telah memberikan manfaat bagi 311.242 jiwa warga yang tinggal di sekitar hutan. Mereka diharapkan mendapatkan manfaat berkelanjutan dari pengelolaan hutan melalui sentuhan program perhutanan sosial, pemanfaatan jasa lingkungan hutan, dan kesatuan pengelolaan hutan.

”Sebagai lembaga pengelola dana yang mengembang amanat konservasi keanekaragaman hayati (kehati) di Indonesia, kami akan terus melaksanakan program konservasi yang mendukung komitmen global dan nasional. Upaya ini untuk mewujudkan alam yang lestari bagi manusia kini dan masa depan anak negeri,” kata Riki Frindos, Direktur Eksekutif Yayasan Kehati, Selasa (18/12/2018), di Jakarta.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000