logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiKomunikasi Krisis Lemah,...
Iklan

Komunikasi Krisis Lemah, Penanganan Bencana Tak Optimal

Oleh
Yovita Arika
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/oTCJUmYldcpvE3aXbU5d1ekeLuM=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181112_101755_1542020365.jpg
INSAN ALFAJRI UNTUK KOMPAS

Jonatan Lassa, dosen Manajemen Bencana Universitas Charles Darwin, Australia, menjelaskan tentang perlunya komunikasi krisis dalam penanganan bencana di Indonesia. Ini dijelaskan pada diskusi bertajuk "Menilik Komunikasi Krisis pada Kejadian Bencana di Indonesia"di Kantor Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, Jakarta, Senin (12/11/2018).

JAKARTA, KOMPAS – Komunikasi krisis atau komunikasi ketika terjadi bencana di Indonesia dinilai belum menjadi perhatian. Akibatnya, penanganan bencana di Indonesia belum berjalan optimal.

Hal ini mengmuka dalam diskusi “Menilik Komunikasi Krisis pada Kejadian Bencana di Indonesia” yang digagas oleh Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Senin (12/11/2018), di Jakarta. Hadir sebagai narasumber peneliti Pusat Penelitian Kependudukan LIPI Syarifah A Dalimunthe; dosen Manajemen Bencana Universitas Charles Darwin, Australia, Jonatan Lassa; Wakil Redaktur Pelaksana Harian Kompas Try Harijono. Diskusi ini dimoderatori oleh Kepala Pusat Penelitian Geoteknologi LIPI Eko Yulianto.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000