logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiTim UGM Siap Bersaing di...
Iklan

Tim UGM Siap Bersaing di Kompetisi Mobil Hemat Energi di London

Oleh
Haris Firdaus
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZF29U5Qok-YGZm1SFjaJgbjF_nA=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2FP_20180417_112931.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Sejumlah anggota Tim Semar Universitas Gadjah Mada bersiap melakukan uji coba mobil hemat energi di halaman Balairung UGM, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Selasa (17/4/2018).

SLEMAN, KOMPAS – Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Tim Semar Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, bersiap mengikuti babak final kompetisi rancang bangun mobil hemat energi Driver’s World Championship (DWC) Shell Eco-marathon di London, Inggris, 8 Juli mendatang. Dalam kompetisi itu, mereka akan beradu inovasi dengan tim dari berbagai universitas di Eropa dan Amerika.

Keikutsertaan Tim Semar UGM dalam kompetisi di London itu berkat kemenangan mereka dalam DWC Shell Eco-marathon Asia yang digelar di Singapura pada Maret lalu. Dalam kompetisi level Asia itu, Tim Semar UGM menyabet juara pertama kategori konsep urban yang melombakan mobil mini hemat energi yang didesain seperti mobil perkotaan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000