logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiSasaran Imunisasi Difteri di...
Iklan

Sasaran Imunisasi Difteri di Lamongan dan Bojonegoro Capai 740.000 Orang

Oleh
ADI SUCIPTO KISSWARA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/92qYcQieSvT8VH0RaCSlcgSPUY4=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F20171212acib.jpg
kompas/adi sucipto

Siswa SD Yosowilangun, Kecamatan Manyar, Kabupaten Gresik, Jawa Timur,  Selasa (12/12), mendapatkan imunisasi untuk mencegah mewabahnya difteri. Di Gresik sepanjang Januari-November 2017 tercatat ada 26 kasus suspek difteri satu di antaranya positif.

LAMONGAN, KOMPAS — Sasaran penerima imunisasi massal difteri di Kabupaten Lamongan dan Bojonegoro, Jawa Timur, mencapai 740.000 orang lebih. Besarnya angka sasaran karena Lamongan dan Bojonegoro dinyatakan dalam status kejadian luar biasa difteri.

Bupati Lamongan Fadeli, Rabu (7/2), menyatakan, pihaknya mencanangkan imunisasi massal, untuk warga berusia 0-19 tahun. Seiring hal itu, pemkab juga menggencarkan sosialisasi agar masyarakat menyadari pentingnya imunisasi dan bersedia diimunisasi

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000