logo Kompas.id
Ilmiah PopulerDiet Tinggi Serat Mengurangi...
Iklan

Diet Tinggi Serat Mengurangi Risiko Demensia

Apa yang kita makan menentukan kesehatan kita. Dengan mengonsumsi makanan berserat tinggi, risiko demensia dan penyakit kronis lain pun berkurang.

Oleh
EVY RACHMAWATI
· 5 menit baca
Bahan makanan berserat baik bagi tubuh. Dengan diet tinggi serat, hal ini mengurangi risiko demensia. Foto diambil Kamis (4/6/2020) di Jakarta.
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Bahan makanan berserat baik bagi tubuh. Dengan diet tinggi serat, hal ini mengurangi risiko demensia. Foto diambil Kamis (4/6/2020) di Jakarta.

Makanan berserat tinggi sangat penting untuk sistem pencernaan yang sehat dan manfaat kardiovaskular, seperti penurunan kolesterol. Kini, studi baru membuktikan, asupan makanan berserat tinggi juga penting untuk kesehatan otak, dikaitkan dengan penurunan risiko demensia.

Serat merupakan jenis karbohidrat yang tak bisa dicerna tubuh. Dalam artikel di laman Harvard TH Chan School of Public Health disebutkan, meski sebagian besar karbohidrat dipecah menjadi molekul gula, serat tak bisa dipecah menjadi molekul gula. Serat membantu mengatur penggunaan gula oleh tubuh dan menjaga rasa lapar serta gula darah.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000