logo Kompas.id
HumanioraSetrum Belut Listrik Dapat...
Iklan

Setrum Belut Listrik Dapat Mentransfer Materi Genetik ke Hewan Lain

Setrum belut listrik dapat melepaskan cukup daya untuk memodifikasi genetik larva ikan kecil. Temuan menunjukkan potensi transfer gen di lingkungan alami.

Oleh
AHMAD ARIF
· 3 menit baca
Para peneliti dari Jepang menemukan bahwa belut listrik, makhluk penghasil tenaga terbesar di Bumi, dapat melepaskan listrik yang cukup untuk memodifikasi larva ikan kecil secara genetik.
NAGOYA UNIVERSITY/SHINTARO SAKAKI

Para peneliti dari Jepang menemukan bahwa belut listrik, makhluk penghasil tenaga terbesar di Bumi, dapat melepaskan listrik yang cukup untuk memodifikasi larva ikan kecil secara genetik.

JAKARTA, KOMPAS — Belut listrik, yang diketahui bisa melepaskan energi hingga 860 volt, merupakan makhluk hidup penghasil tenaga terbesar di Bumi. Penelitian terbaru ini menemukan bahwa setrum belut listrik dapat melepaskan cukup daya untuk memodifikasi genetik larva ikan kecil.

Penelitian terbaru ini dipublikasikan di jurnal PeerJ pada 4 Desember 2023. Temuan para peneliti menambah pengetahuan kita tentang elektroporasi, sebuah teknik pengiriman gen.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000