logo Kompas.id
HumanioraLevel Karbon Dioksida Saat Ini...
Iklan

Level Karbon Dioksida Saat Ini Terakhir Teramati 14 Juta Tahun Lalu

Tingkat karbon dioksida yang dihasilkan manusia saat ini terakhir terjadi 14 juta tahun yang lalu, jauh sebelum kemunculan manusia modern.

Oleh
AHMAD ARIF
· 4 menit baca
Foto udara hutan mangrove Jembatan Cinta di Kampung Paljaya, Desa Segara Jaya, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (10/5/2023). Ekosistem lahan basah ini sangat penting dalam menyimpan karbon.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Foto udara hutan mangrove Jembatan Cinta di Kampung Paljaya, Desa Segara Jaya, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (10/5/2023). Ekosistem lahan basah ini sangat penting dalam menyimpan karbon.

JAKARTA, KOMPAS — Peningkatan emisi karbon dioksida yang menjadi pemicu utama pemanasan global telah mencapai level yang mengkhawatirkan dengan kenaikan mencapai dua kali lipat dalam tiga abad terakhir. Studi skala besar menunjukkan, tingkat karbon dioksida yang dihasilkan manusia saat ini terakhir terjadi 14 juta tahun yang lalu, jauh sebelum kemunculan manusia modern atau Homo sapiens.

Penelitian yang diterbitkan di jurnal Science pada Kamis (8/12/2023) ini menganalisis tanda-tanda biologis dan geokimia dari masa lalu untuk merekonstruksi catatan sejarah CO2 dengan lebih presisi dibandingkan sebelumnya. Analisis mencakup periode dari 66 juta tahun yang lalu hingga saat ini.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000