logo Kompas.id
HumanioraPerkuat Kredensial Tenaga...
Iklan

Perkuat Kredensial Tenaga Medis untuk Cegah Dokter Gadungan

Ditemukannya kasus dokter gadungan di salah satu rumah sakit di Surabaya, Jatim, menjadi bukti pentingnya upaya penguatan dalam proses kredensial di setiap fasilitas kesehatan terhadap setiap tenaga medis yang bertugas.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rD9K6bCmMTbGovJaeVMRC3WBxxg=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2022%2F06%2F06%2Faefdf603-9922-4862-89fe-c44449110b96_jpg.jpg

JAKARTA, KOMPAS — Temuan praktik dokter gadungan S di Surabaya, Jawa Timur, patut menjadi perhatian akan pentingnya penguatan proses kredensial bagi tenaga medis dan tenaga kesehatan yang bertugas di fasilitas kesehatan. Setiap tenaga medis dan tenaga kesehatan yang melayani masyarakat harus dipastikan memiliki kompetensi dan kewenangan klinis yang dapat dipertanggungjawabkan.

Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) Moh Adib Khumaidi mengatakan, kredensial merupakan salah satu proses yang amat penting untuk memastikan tenaga medis yang bertugas di fasilitas kesehatan layak mendapatkan penugasan klinis dan kewenangan klinis untuk tindakan medis tertentu. Proses tersebut dilakukan secara berlapis sehingga jika dilakukan secara benar dan menyeluruh, praktik dokter gadungan atau dokteroid seharusnya bisa dicegah.

Editor:
ADHITYA RAMADHAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000